Saturday, November 30, 2013

Cara Backup Dapodikdas Versi 2.0.3

Sebelum menginstall aplikasi baru patch 2.0.4 sebaiknya data dapodikdas versi 2.0.3 di back up terlebih dahulu  dengan cara  sebagai berikut:
  1. Tutup semua aplikasi, keluar dari Google Crome /Moziilla.
  2. Kemudian Klik Run (tekan gambar office dan R di keyboard secara bersamaan) lalu ketikan services.msc dimana akan muncul tampilan Services.
  3. Cari Dapodikdas DB dan DapodikWebSrv klik kanan pilih STOP.
  4. Selanjutnnya silahkan buka Program Files kemudian cari Folder Dapodikdas klik kanan Copy dan Paste kan di Flasdisk kesayangan anda atau di Drive D.
  5. Setelah Folder Dapodikdas di copy ke Flasdisk data dapodikdas versi 2.0.3 secara otomatis telah terback up.
  6. Kemudian silahkan jalankan lagi Dapodikdas DB dan DapodikWebSrv di services.msc dengan klik kanan kemudian tekan start.
Setelah ter Back up silahkan install aplikasi Patch 2.0.4 bisa di unduh disini :
https://drive.google.com/file/d/0B7R2N8cuaWDUWlZZSmRYRDM2dkE/edit?usp=sharing

Thursday, November 28, 2013

Cara Mereset Ulang Hp Android yang Salah Pola Kunci

Temen-temen pernah  salah atau lupa membuka pola pengamanan/kunci di Hp android ngga ????
Bila temen-temen salah dalam membuka pola pengamanan sebanyak 5 kali secara otomatis hp akan meminta temen-temen untuk memasukkan pengaktifan dengan memasukkan akun. dan tentunya bila kita salah atau lupa alamat email dan kata sandi hp tidak dapat kita pergunakan untuk sms, telpon dll.  

Nah untuk dapat mengoperasikan hp seperti semula maka tuh HP kudu di instal ulang atau dikembalikan ke pengaturan awal. berikut langkah-langkahnya yang pernah ku coba kemaren di Hp Mito T720 :
# Matikan HP kemudian tekan dan tahan tombol volume up atau down, tombol Home dan tombol POWER secara bersamaan sampai ada tampilan logo ponsel.
# Ketika logo hp muncul lepaskan tombol power tetapi masih dengan menekan tombol volume up atau down, disitu akan muncul tampilan Factory Mode, dan dibawahnya terdapat beberapa pilihan klik saja yang Clear Data kemudian tekan tombol power untuk menkonfirmasi.
# Setelah itu HP akan me Reeboot atau restat.. dan setelah menunggu beberapa menit Alhamdulilah  Hp pun bisa di fungsikan secara normal kembali.

Bunga Hidup Bahagia

Bangun di saat fajar untuk beristigfar.  Menyendiri untuk ber- tafakur. Menjalin hubungan dengan orang-orang yang salih. Berdzikir.